Harga dan Spesifikasi Bluboo Picasso: Smartphone RAM 2GB Murah

Bluboo Picasso merupakan produk best budget sekaligus adalah salah satu gadget andalan terpenting di 2016, maklum saja bila produk ini termasuk yang digembar-gemborkan semenjak Desember 2015 lalu dan dirilis pada Maret 2016.

Harga dan Spesifikasi Bluboo Picasso: Smartphone RAM 2GB Murah ds

Meskipun begitu, penjualan dimulai pada awal April dan pelanggan mendapatkan produk ini paling cepat di akhir April.

Secara desain memang keren dan simpel, dibekali rangka metal dan menggunakan cover belakang model segitiga 3D seperti milik Bluboo Xtouch, tapi bedanya yang ini tidak glossy, selain itu juga secara ergonomi juga bagus, cover belakang dan sudut nya yang melengkung menunjukannya

Detail dan Performa Bluboo Picasso

Bluboo Picasso tampil dengan layar 5 inci Oncell IPS beresolusi HD 1280 x 720 pixel bertipe ‘Suspended Screen Gap U‘ yang mengurangi resiko kerusakan layar terhadap benturan hingga 70%, ini merupakan peningkatan dari Gap V milik Bluboo XFire 2.

Terlihat juga garis hitam yang mengelilingi layarnya, seolah mencederai sisi elegan dari Picasso.

Harga dan Spesifikasi Bluboo Picasso: Smartphone RAM 2GB Murah ds

Performanya didukung prosesor 1.3 GHz Quad Core Mediatek MT6580 dengan Sistem Operasi Android 5.1 Lollipop. Terdapat RAM 2GB dan penyimpanan internal 16GB yang masih dapat diekspansi lewat slot kartu SD hingga 32GB.

Harga dan Spesifikasi Bluboo Picasso: Smartphone RAM 2GB Murah ds

Mempertimbangkan tampilan antarmuka, Bluboo Picasso dibekali 8 tampilan launcher berbeda yang bisa diganti sesuka hati dengan cepat, selain itu wallpaper juga bisa disesuaikan dengan back cover

Bluboo Picasso memiliki kamera belakang 8 Megapixel lengkap dengan Dual LED Flash, sementara kamera depannya juga 8 Megapixel juga dengan LED Flash, kamera tersebut sudah diinterpolasi dan aslinya hanya 5MP + 2MP saja, Semua performa didukung batere berkapasitas 2500 mAh.

Harga dan Spesifikasi Bluboo Picasso: Smartphone RAM 2GB Murah ds

Dari segi konektivitas, Bluboo Picasso menawarkan 3G sebagai konektivitas maksimal dan sudah kompatibel dengan jaringan di Indonesia, lalu ada 2G, GPS, Hotknot, WiFi 802.11 a/b/g/n, Bluetooth 4.0 dan Micro USB 2.0.

Harga Bluboo Picasso

Harga Smartphone Bluboo Picasso adalah $65 atau setara dengan 900 ribu Rupiah tersedia dalam tiga pilihan warna standar yakni Pink, Putih dan Hitam, berikutnya cover belakang warna Hijau, kuning, biru, orange dan Krem bisa dibeli secara terpisah dengan harga $2.5 atau setara dengan 30 ribu rupiah.

Produk ini sangat recomended bila mempertimbangkan spesifikasi dan fitur yang ditawarkan, Harga ini jelas termasuk yang termurah dalam sejarah Smartphone RAM 2GB, hanya 1 saingan terdekat saat ini ada di Vkworld T5.

Spesifikasi Bluboo Picasso

Basic Information Model BLUBOO Picasso
OS Android 5.1
CPU MT6580 Quad-core 1.3 Ghz
Dimension 142mm  x 70mm x 8.2mm
Battery 2500mAh
Memory Capacity RAM 2GB
ROM 16GB(about 12G available)
Card Extend Yes, 64GB
SIM Dual SIM dual standby
Connectivity 2G GSM 850/900/1800/1900MHz
3G WCDMA 850/2100MHz
Bluetooth Yes, V4.0
Wifi Yes, 802.11b/g/n
GPS Yes, built-in, support AGPS
Screen Display 5.0Inch
Resolution 720*1280 pixels
Type Capacitive touch screen
Camera Front camera 8.0MP
Back camera 8.0MP
Language English, German, French, Danish, Italian, etc.

GadgetEvo

GadgetEvo

Penggemar gadget terkini, penulis blog GadgetEvo.com yang mencari referensi ke brand Smartphone di seluruh dunia

You May Also Like

More From Author

+ There are no comments

Add yours

Leave a Reply